Perbandingan Mobil Chery Tiggo 5X Vs Honda WR-V, Bersaing Dari Segala Sisi, Harganya Segini
![Perbandingan Mobil Chery Tiggo 5X Vs Honda WR-V, Bersaing Dari Segala Sisi, Harganya Segini](https://radarbengkulu.disway.id/upload/52c53c8ed7f5dd4c722d5a42d4b45d4b.jpg)
Perbandingan Mobil Chery Tiggo 5X Vs Honda WR-V, Bersaing Dari Segala Sisi, Harganya Segini-Ist-
RADAR BENGKULU - PT Chery Sales Indonesia (CSI) meluncurkan mobil yang mengisi segmen SUV kompak di Indonesia dengan harga yang terjangkau, yaitu Chery Tiggo 5X.
Sementara itu, dipasar Indonesia juga terdapat salah satu mobil yang berada di segmen SUV kompak tersebut, yaitu Honda WR-V yang akan menjadi perbandingan dengan mobil baru milik CSI.
BACA JUGA:4 Kelebihan dan 2 Kelemahan Dari Redmi Note 13 Pro, ini Handphone Redmi yang Laris
BACA JUGA:Perbandingan Vivo V40 vs. Vivo V30, Handphone Mana yang Lebih Mantap
Honda WR-V ini telah diluncurkan di pasar Indonesia pada akhir tahun 2022 lalu oleh PT Honda Prospect Motor (HPM).
Perbandingan Mobil Chery Tiggo 5X Vs Honda WR-V perlu dicerna dengan cermat sebelum memutuskan untuk memilih salah satunya.
Menariknya, kedua mobil ini ternyata merupakan rakitan lokal Indonesia, Chery Tiggo 5X ini diproduksi di pabrik milik PT Handal Indonesia Motor (HIM), Bekasi, sedangkan Honda WR-V dirakit di PT Honda Prospect Motor (HPM), Karawang, Jawa Barat.
BACA JUGA:Perbandingan Mobil Chery Tiggo 5X vs Wuling Alvez, Fitur Sama Canggih, Mending Beli yang Mana?
Dilansir pada Voi.id, berikut perbandingan Chery Tiggo 5X Vs Honda WR-V yang sama-sama pada segmen SUV kompak di Indonesia.
BACA JUGA:Sekda Provinsi Bengkulu Isnan Fajri Diusulkan Menjadi Dewan Komisaris Bank Bengkulu
• Dimensi
Perbandingan soal ukuran, Chery Tiggo 5X adalah pemenangnya daripada Honda WR-V, ia memiliki panjang panjang 4.338 mm, lebar 1.830 mm, tinggi 1.645 mm, wheelbase 2.630 mm.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: