MUKOMUKO, RADARBENGKULU.DISWAY.ID - Harga tandan buah segar (TBS) kelapa sawit di Kabupaten Mukomuko pada akhir pekan kedua Maret 2023 kembali terpantau turun.
Hal ini dibenarkan Fungsional Bidang Perkebunan Dinas Pertanian Mukomuko, Sudiyanto saat dikonfirmasi, RADARBENGKULU.DISWAY.ID Sabtu (18/3). BACA JUGA: Ini Manfaatnya, Bank Mandiri Kenalkan Kartu Kredit Khusus Pegolf "Harga sawit di belasan pabrik minggu ini kembali turun antara Rp 50 sampai Rp 70 per kilogram," sebutnya. Kendati demikian, harga sawit saat ini masih tergolong mahal. Tertinggi masih Rp 2.340 per kilogram. Sementara paling murah Rp 2.210. BACA JUGA:Riang dan Gembira, Tradisi PKS Sambut Ramadan Pawai Keliling Kota Bengkulu "Paling mahal di PT. DDP dan PT. GSS pabrik ini membeli sawit masyarakat dengan harga Rp 2.340. Pabrik yang paling murah membeli yaitu PT. SAP yakni Rp 2.210 per kilo," ujarnya. Selain sawit, Mukomuko juga penghasil getah karet. Hanya saja, harga getah karet di Mukomuko masih rendah di bawah Rp 10.000 per kilogram. BACA JUGA:Diakui, Anak Dibawah Umur Diduga Dicabuli Tetangga Sendiri "Kalau karet masih segitu-segitu saja. Antara Rp 6.500 sampai Rp 10.000 per kilogram tergantung mutu," bebernya. Sudiyanto menguraikan harga sawit di masing-masing pabrik sebagai berikut; PT. SAPTA Rp 2.300, PT. KSM Rp 2.310, PT. MMIL Rp 2.310, PT SSS Rp 2.300, PT. SAP Rp 2.210, PT. KAS Rp 2.290, PT. DDP Rp 2.340, PT. USM Rp 2.290, PT. BMK Rp 2.270, PT. GSS Rp 2.340, dan PT. MPRA Rp 2.315. BACA JUGA: Siap-Siap, 21 Desa/Kelurahan di Seluma Ikut Seleksi Binaan Sadar Hukum "Harga itu terhitung 18 Maret 2023. Hari Sabtu ini," demikian Sudiyanto.Masih Tinggi, Harga Sawit di Mukomuko Terpantau Turun
Minggu 19-03-2023,11:39 WIB
Reporter : Seno
Editor : Yar Azza
Tags : #turun antara rp 50 sampai rp 70 per kilogram
#sudiyanto
#pekan kedua maret 2023
#masih tergolong mahal
#kabupaten mukomuko
#harga tandan buah segar (tbs) kelapa sawit
#fungsional bidang perkebunan dinas pertanian mukomuko
Kategori :
Terkait
Minggu 30-03-2025,17:41 WIB
Naik Dua Kali Lipat, Dana Bantuan Keuangan Parpol Tidak Tersentuh Efisiensi, Tapi...
Minggu 30-03-2025,13:59 WIB
Ada 10 Tempat Penitipan Kendaraan di Mukomuko Selama Libur Lebaran, Dijaga Polisi
Selasa 18-03-2025,04:46 WIB
Dewan Soroti Penempatan Nakes dan Dokter, Pemkab Mukomuko Harus Lakukan Pemerataan
Jumat 14-03-2025,04:51 WIB
Minyakita Dijual di Pasar Murah Pemkab Mukomuko, Takaranya Sudah Diukur, Begini Hasilnya
Jumat 07-03-2025,23:02 WIB
Bupati Mukomuko Choirul Huda Persilahkan Pejabat Mundur Jika Tidak Nyaman Bekerja Bersama
Terpopuler
Minggu 06-04-2025,11:46 WIB
Presiden Prabowo Dijadwalkan Tiba di Bengkulu Hari Ini, Singgah Sebelum Terbang ke Malaysia
Minggu 06-04-2025,19:26 WIB
Gubernur Helmi Undang Willie Salim Masak Akbar 100 Ribu Porsi di Depan Masjid Baitul Izzah Bengkulu
Minggu 06-04-2025,19:21 WIB
25 Ribu Pengurus Rumah Ibadah di Bengkulu Didaftarkan ke BPJS Ketenagakerjaan
Minggu 06-04-2025,10:24 WIB
Jasa Raharja Pastikan Kesiapan Layanan Menghadapi Arus Balik Idulfitri 2025
Minggu 06-04-2025,19:23 WIB
DPRD Minta Pemprov Bengkulu Gunakan Peralatan Canggih dan Percepatan Proses Pengerukan Alur Pulau Baai
Terkini
Senin 07-04-2025,09:20 WIB
Mobil Carry Hantam Tiang Listrik, Kades Air Dingin Masuk RSUD Kaur
Senin 07-04-2025,08:21 WIB
ASN Bengkulu Selatan Diimbau Tetap Netral
Senin 07-04-2025,02:00 WIB
Memprihatinkan, Warga Kecamatan Batik Nau Berharap Jembatan Penghubung Diperbaiki
Senin 07-04-2025,01:00 WIB
Jalur Lalu Lintas Bengkulu Tengah - Kepahiang Masih Ramai
Senin 07-04-2025,00:09 WIB