BENGKULU, RADARBENGKULU.DISWAY.ID - Setelah selesai mengirimkan 10 nama calon Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Bengkulu lantaran sebagai Timsel Calon KPU Provinsi, kali ini Fernandes Maurisa kembali ditunjuk oleh KPU RI Sebagai Timsel KPU Kabupaten Kaur masa jabatan 2023-2028. Hal ini dibuktikan oleh Pengumuman KPU RI nomor : 15/SDM.12-Pu/4/2023.
Dalam pengumuman tersebut ada empat nama lainnya selain Fernandes Maurisa, yakni Hexa Primaputra, Pasmah Chandra, Suryani, Wahyu Prasetyo. Dalam surat tersebut juga diterangkan, timsel ini mulai bertugas per April sampai dengan Mei 2023. BACA JUGA:Sudah 300 Orang, Kabahill Bengkulu Cetak Karakter Pemuda Meskipun sudah diumumkannya Timsel KPU KPU Kaur itu, KPU RI memberikan masa tanggapan kepada masyarakat terkait lima nama Timsel KPU Kabupaten Kaur Tersebut. Sehingga masyarakat diminta dapat memberikan masukan dan informasi mengenai rekam jejak timsel calon KPU , hingga tanggal 3 April Dijelaskan, masukan ini bisa disampaikan melalui formulir yang dapat diunduh melalui https://bit.ly/formtanggapantimselgel4kab, kemudian juga bisa di krim ke email seleksikpu.kabkota@kpu.go.id. BACA JUGA:Ratusan Pemuda ikuti Pendidikan Karakter Dasar Kabahill Center Bengkulu Fernandes Maurisa saat dikonfirmasi RADARBENGKULU.DISWAY.ID terkait dirinya menjadi Timsel KPU Kabupaten Kaur, ia mengaku belum memonitor. "Belum monitor aku bro," singkatnya melalui WhatsApp. BACA JUGA:4 Calon KPU Dipastikan GagalUsai Timsel KPU Provinsi Bengkulu, Fernandes Kembali Ditunjuk Sebagai Timsel KPU Kaur
Senin 03-04-2023,06:30 WIB
Reporter : Windi
Editor : Yar Azza
Tags : #wahyu prasetyo
#timsel kpu kabupaten kaur
#suryani
#selain fernandes maurisa
#pasmah chandra
#mulai bertugas per april sampai dengan mei 2023
#masa jabatan 2023-2028
#hexa primaputra
#fernandes maurisa
#ditunjuk oleh kpu ri
Kategori :
Terkait
Rabu 24-05-2023,22:39 WIB
Komisioner KPU Dilantik, Rusman Sudarsono Terpilih jadi Ketua KPU Provinsi Bengkulu
Senin 03-04-2023,06:30 WIB
Usai Timsel KPU Provinsi Bengkulu, Fernandes Kembali Ditunjuk Sebagai Timsel KPU Kaur
Kamis 30-03-2023,22:57 WIB
Tiga Calon Anggota KPU di Provinsi Bengkulu Tidak Lulus Tes CAT
Terpopuler
Minggu 16-02-2025,20:21 WIB
Golkar Bengkulu Siap Gelar Musda ke-XI, Yahya Zaini Minta Calon Ketua Siapkan Diri
Minggu 16-02-2025,12:34 WIB
Dedy Wahyudi dan Ronny PL Tobing Siap Ikuti Rangkaian Pelantikan KDH/WKDH
Senin 17-02-2025,04:00 WIB
Penjelasan Sekda Tentang Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Kaur Terpilih Tanggal 20 Februari 2025
Senin 17-02-2025,05:08 WIB
Masalah KDRT, Suami Dipolisikan Oleh Istri
Minggu 16-02-2025,19:48 WIB
Dedy-Ronny dan Para Bupati di Bengkulu Sudah Di Jakarta dan Segera Dilantik
Terkini
Senin 17-02-2025,11:32 WIB
Meningkatkan Kemampuan Membaca Al-Quran Bersama Qariah Nasional Provinsi Bengkulu Dr Hj.Evriza
Senin 17-02-2025,10:09 WIB
SMPN 1 Bengkulu Tengah Juara 1 Mahoni Paskibra Competition
Senin 17-02-2025,06:09 WIB
Masyarakat Bengkulu Selatan Diminta Tanam Cabai Minimal Satu Batang di Pekarangan Rumah
Senin 17-02-2025,05:08 WIB
Masalah KDRT, Suami Dipolisikan Oleh Istri
Senin 17-02-2025,04:00 WIB