BENTENG, RADARBENGKULU.DISWAY.ID - Kasi PHU Kantor Kemenag Bengkulu Tengah (Benteng), Kharnolis,MH mengatakan, Jemaah Calon Haji (JCH) asal Kabupaten Benteng dijadwalkan akan berangkat ke tanah suci Mekkah tanggal 11 Juni mendatang untuk mengikuti rangkaian ibadah Haji I444 Hijriah.
"JCH Bengkulu Tengah tergabung bersama kloter 7 Kota Bengkulu," jelasnya, kemarin (23/5). Diterangkan, ada sebangak 94 JCH Kabupaten Bengkulu Tengah yang akan berangkat haji tahun 2023 ini. "Saat ini JCH hampir selesai menjalani manasik Haji. Tinggal ditingkat kecamatan. Kemenag masih menunggu kelengkapan seperti buku manasik dan tas JCH dari Wisma Haji Bengkulu," paparnya. Ditegaskan, sehari sebelum keberangkatan, JCH Benteng akan dilepas secara resmi oleh Pemkab Benteng. JCH juga wajib masuk ke Asrama Haji sebelum berangkat. "Tanggal 11 Juni jadwal keberangkatan menuju embarkasi Padang," tegasnya. BACA JUGA:Pendaftaran Hak Cipta Itu Mudah Sekali, Untungnya Banyak Lho! JCH Kabupaten Benteng juga disarankan agar melakukan suntik flu di Puskesmas Pekik Nyaring, Kecamatan Pondok Kelapa dengan biaya Rp 250 ribu. Ini mengingat kondisi cuaca saat ini cukup panas di Arab Saudi. "Suntik flunya nggak wajib. Hanya saran. Kalau JCH mau suntik flu, silahkan datang ke Puskesmas yang telah ditunjuk," pungkasnya. BACA JUGA: Ini Dia Strategi Baru Bengkulu Utara Atasi Stunting11 Juni 2023, JCH Benteng Berangkat ke Tanah Suci
Selasa 23-05-2023,21:53 WIB
Reporter : Agus
Editor : Yar Azza
Tags : #tanah suci mekkah
#pemkab benteng
#masuk ke asrama haji
#manasik haji
#kloter 7 kota bengkulu
#kharnolis
#kasi phu kantor kemenag
#jch benteng
#ibadah haji i444 hijriah
#dilepas secara resmi
#bengkulu tengah
#94 jch
#11 juni mendatang
Kategori :
Terkait
Selasa 15-04-2025,02:09 WIB
Segera Diperbaiki, Bupati Bengkulu Tengah Tinjau Jembatan dan Sekolah Rusak di Genting Dabuk
Kamis 10-04-2025,00:04 WIB
Kasihan, Bupati Minta Gubernur Bengkulu Bantu Perbaiki Jalan Provinsi di Bengkulu Tengah
Rabu 09-04-2025,02:00 WIB
Saat Apel Gabungan, Bupati Bengkulu Tengah Tegur 2 Orang ASN
Selasa 08-04-2025,03:00 WIB
Petani Sawit di Bengkulu Tengah Minta Gubernur Bengkulu Lakukan Intervensi
Senin 07-04-2025,01:00 WIB
Jalur Lalu Lintas Bengkulu Tengah - Kepahiang Masih Ramai
Terpopuler
Senin 14-04-2025,12:49 WIB
Bahan Pokok dan BBM Hanya Bertahan Seminggu Lagi di Pulau Enggano
Senin 14-04-2025,12:45 WIB
Provinsi Bengkulu Siap Tampung Pengungsi Korban Konflik Palestina Vs Israel
Senin 14-04-2025,11:14 WIB
Kampala FP Unib Siap Menduniakan Bumi Merah Putih di Puncak Kilimanjaro Tanzania Afrika
Senin 14-04-2025,16:19 WIB
Segera Diusulkan, Rumah Sakit Harapan dan Doa Kota Bengkulu Ditingkatkan jadi Tipe B
Senin 14-04-2025,15:56 WIB
Harga TBS Ditetapkan Rp3.143, Perusahaan Sawit yang Tidak Taat Siap-Siap Disanksi
Terkini
Selasa 15-04-2025,03:06 WIB
Rawan Kecelakaan, Ruas Jalan Desa Taba Lagan Minim Penerangan Jalan
Selasa 15-04-2025,02:09 WIB
Segera Diperbaiki, Bupati Bengkulu Tengah Tinjau Jembatan dan Sekolah Rusak di Genting Dabuk
Selasa 15-04-2025,02:00 WIB
Jamaah Calon Haji Bengkulu Utara Diminta Tetap Jaga Kebugaran
Selasa 15-04-2025,01:00 WIB
Bupati Bengkulu Utara Salurkan Bantuan ke Masyarakat Enggano
Selasa 15-04-2025,00:06 WIB