JAKARTA, RADARBENGKULU.DISWAY. ID – Rupanya, untuk bisa tidur cepat, itu ternyata tidak mudah. Ada yang cepat dan ada juga yang lambat. Ya, itu tergantung dengan diri masing-masing.
BACA JUGA:Menyingkap Tambo Suku Rejang di Provinsi Bengkulu (14) - Marga Tubai Dibagi jadi Dua
Untuk tidur cepat, ada orang yang mengonsumsi obat tidur. Namun, ada cara lain agar kamu tidur cepat dan bisa lebih efektif.
Seperti dilansir dari Disway.id yang mengutip dari alodokter, berikut ini adalah beberapa kebiasaan yang bisa dilakukan sebagai cara cepat tidur: