Jadi, tidak ada ruginya, jika berkunjung ke tempat ini.
3. Waroeng Kupi Rumoh Atjeh
Bosan dengan kuliner yang itu-itu saja, Anda bisa mengunjungi Waroeng Kupi Rumoh Atjeh.
Tidak hanya menu kafenya yang beragam yang disarankan untuk Anda coba, namun uniknya di sini adalah tempat kuliner dengan masakan khas Aceh.
Jadi jika anda ingin merasakan kuliner khas Aceh anda bisa mendatangi tempat ini tepatnya beralamatkan di Jl Jendral Sudirman Blok A1, Pintu Batu, Kecamatan Teluk Segara, Kota Bengkulu.
4. Lonton Tunjang Kapuas Raya
Restoran ini menyajikan loton tunjung yang artinya kikil dalam bahasa Bengkulu.
Tempat makan ini terletak di Jl Bakti Husada, No. 134, Lingkar Barat, kecamatan Gading Cempaka, kota Bengkulu.