Alhamdulilah, Progres Pelunasan Biaya Haji Tahap 1 di Provinsi Bengkulu Capai 76 Persen, Batas Akhir 14 Maret

Minggu 02-03-2025,19:25 WIB
Reporter : windi
Editor : syariah muhammadin

  

Selain pelunasan biaya, Kemenag Bengkulu juga mempersiapkan berbagai aspek lain untuk menunjang keberangkatan jemaah haji. Salah satunya adalah pembekalan kesehatan melalui Siskohatkes, yang bertujuan memastikan calon jemaah dalam kondisi prima sebelum berangkat ke Tanah Suci.  

 

“Kesehatan jemaah menjadi prioritas kami. Dengan sistem yang terintegrasi, kami bisa memantau kondisi calon jemaah sejak dini,” kata Intihan.  

 

 

Dengan progres pelunasan yang mencapai 76 persen, Kemenag Bengkulu optimistis dapat memenuhi target 100 persen sebelum batas waktu. Hal ini menjadi langkah penting dalam memastikan kelancaran pelaksanaan ibadah haji 2025 bagi jemaah asal Bengkulu. (wij)

Kategori :