Museum ini terletak di Jalan Jenderal Sudirman, Pematang Siantar dan buka setiap hari mulai pukul 10.00 hingga 16.00 WIB.
Fasilitas yang tersedia di museum ini antara lain tempat parkir mobil, gazebo, penginapan, pusat informasi dan kedai makanan.