Bupati Lantik Anggota BPD Simpur Ijang
RBO >>> SELUMA >>> Bupati Seluma, Erwin Oktavian SE, Rabu (15/9) sekitar pukul 10.00 WIB melantik sebanyak 5 anggota BPD Simpur Ijang, Kecamatan Ulu Talo dan 1 PAW anggota BPD Tebat Sibun, Kecamatan Talo Kecil. Pelantikan itu dipusatkan di aula BPKD Seluma.
Dalam kesempatan itu, Bupati Seluma, Erwin Octavian SE meminta anggota BPD yang telah dilantik untuk senantiasa menjaga keharmonisan dengan Kepala Desa dan perangkatnya. Terutama dalam pengelolaan APBDes. “BPD dan Kades harus kompak. Saling berkoordinasi dalam membangun desa. Itu, ke depankan musyawarah mufakat di desa, bersinergi dan bermufakat untuk mewujudkan Seluma ALAP,” sampai Erwin Octavian.
Sementara itu, Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Dan Desa (PMD) Kabupaten Seluma, Agus Jun Fadhilah menyebut kelima anggota BPD Simpur Ijang hasil pemilihan baru yang dilantik yakni, Bopi Iwan Basrun, Marios Damilo, Deli Agustin, Risti Afriani, dan Mediansyah. Sedangkan Limi selaku PAW BPD Tebat Sibun untuk menggantikan BPD sebelumnya yang mengundurkan diri.
" Ada lima anggota BPD baru, dan 1 orang BPD Tebat Sibun hasil PAW karena mengundurkan diri," sampai Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Dan Desa (PMD) Kabupaten Seluma, Agus Jun Fadhilah kepada radarbengkuluonline.com usai pelantikan tadi siang. (one)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber:
- Share: /*props */?> /*google ads */?> /*amp advernative */?>
- 1 Survei Pilkada Kota Bengkulu 2024: Elektabilitas Persaingan Ketat Elektabilitas di Jelang Pencoblosan
- 2 Tim Hukum Rohidin Kaji Penetapan Tsk oleh KPK dan Siap Ajukan Praperadilan
- 3 Aliansi Masyarakat Peduli Bengkulu Tuntut Pembebasan Gubernur Rohidin dari KPK
- 4 Ikuti 9 Cara Memilih Mobil untuk Jalur Ektrem, Berbukit dan Pegunungan
- 5 Dinas ESDM Usulkan Kuota Elpiji 78.492 Metrik Ton Untuk Provinsi Bengkulu di Tahun 2025
- 1 Survei Pilkada Kota Bengkulu 2024: Elektabilitas Persaingan Ketat Elektabilitas di Jelang Pencoblosan
- 2 Tim Hukum Rohidin Kaji Penetapan Tsk oleh KPK dan Siap Ajukan Praperadilan
- 3 Aliansi Masyarakat Peduli Bengkulu Tuntut Pembebasan Gubernur Rohidin dari KPK
- 4 Ikuti 9 Cara Memilih Mobil untuk Jalur Ektrem, Berbukit dan Pegunungan
- 5 Dinas ESDM Usulkan Kuota Elpiji 78.492 Metrik Ton Untuk Provinsi Bengkulu di Tahun 2025