Rohidin: One Day Kominfo, Ayo Kompak Memviralkan Sisi Positif Daerah

Rohidin: One Day Kominfo, Ayo Kompak Memviralkan Sisi Positif Daerah

Peserta saat hadiri acara One Day Kominfo-Windi-

 

 

Kegiatan One Day Kominfo yang dihadiri Pejabat Kominfo Kabupaten/Kota dan insan media TV, cetak dan media siber adalah kegiatan yang positif. 

 

 

 

"Untuk memaknai kegiatan positif ini perlu adanya peningkatan kapasitas, sumberdaya manusia (SDM) yang mumpuni untuk menyampaikan pesan positif ini," jelas dia.  

 

 

 

Gubernur berharap dengan insan pers untuk menyampaikan pemberitaan yang baik kepada masyarakat. Sehingga berdampak positif bagi kemajuan daerah baik dari sisi ekonomi dan juga disisi sosial. 

BACA JUGA:52 SPBU Provinsi Bengkulu Mulai Layani Pembelian BBM Subsidi Dengan Bardcode

 

 

"Tujuan acara ini adalah membangun  sinergisitas antara pemerintah daerah dengan pelaku usaha bidang media. Karena insan media tidak bisa dipisahkan dari bagian pembangunan nasional dan daerah, " sampainya. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: