Resep Tumis Pepaya Muda Santan, Hidangan Sederhana yang Nikmat
Resep Tumis Pepaya Muda Santan yang sedap dan nikmat-ist-
9. Penyedap rasa
10. Minyak goreng secukupnya
Cara memasak:
1. Siapkan minyak goreng diatas wajan dengan api kompor sedang
2. Tumis bawang putih, bawang, merah, juga ketumbar yang sudah dihaluskan
3. Kemudian jika bumbu yang ditumis sudah wangi, masukkan pepaya muda, lalu aduk rata hingga pepaya sedikit layu
BACA JUGA:Resep Ikan Tenggiri Masak Rebung Campur Susu, Lezat dan Gurih
4. Masukkan hati/ampela kedalam wajan, dan aduk hingga tercampur dengan pepaya
5. Jika pepaya sudah kelihatan agak lembut, masukkan santan yang sudah disediakan dana duk rata hingga santan menyatu dengan pepaya
6. Setelah itu masukkan bumbu lada bubuk, garam, dan penyedap rasa. Lalu aduk dan tunggu hingga matang
7. Jika sudah matang, tumis pepaya muda santan siap disajikan.
Itulah tadi resep tumis pepaya muda santan yang sederhana juga praktis. Anda bisa mencobanya dirumah diwaktu yang senggang, masakan ini juga cocok bila dipadu dengan sambal terasi dan tempe goreng. Selamat mencoba sobat.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: radar bengkulu