Kuliner Khas Solo yang Wajib Dicoba Saat Merayakan Hari Natal Bersama Keluarga

Kuliner Khas Solo yang Wajib Dicoba Saat Merayakan Hari Natal Bersama Keluarga

Selat Solo-Poto ilustrasi-

 

 

radarbengkuluonline.id - Selat Solo, Kuliner Khas Solo yang Wajib Dicoba Saat Merayakan Hari Natal Bersama Keluarga

Jika Anda mengunjungi atau berwisata ke Kota Solo, mencicipi kuliner khas daerah tersebut adalah salah satu aktivitas yang harus dilakukan oleh para wisatawan. 

Kota Solo mempunyai beberapa makanan khas, salah satunya adalah selat solo. 

BACA JUGA:Orangtua Terus Didorong Buat KIA di Bengkulu Tengah

BACA JUGA:Gaji Kepala Desa dan Perangkat Desa Kabupaten Kaur Siap Dibayarkan

Perayaan natal menjadi saat yang dinanti oleh jemaat kristiani yang berada di Indonesia. 

 

Natal terasa kurang lengkap tanpa kehadiran makanan, salah satu hidangan khas natal yakni selat solo menjadi menu wajib natal di Kota Solo. 

BACA JUGA:Tahu Bakso Kriwil, Jajanan Kekinian di Kota Bengkulu yang Menggoda Selera dan Ramah di Kantong

"Pastinya dalam setiap perayaan Natal selalu ada hidangan yang menyatukan keluarga." 

 

Karena berasal dari Solo, keluarga saya menjadikan selat solo sebagai hidangan wajib saat hari Natal," kata Deri seperti dilansir dari laman RRI.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: