7 Cara Agar Tubuh Tidak Mudah Sakit Usai Kehujanan
Jika kehujanan dan agar tidak sakit maka cobalah lakukan tips di artikel ini-Ist-
RADAR BENGKULU - Setiap orang perlu memahami cara agar tidak sakit setelah keluar rumah di tengah hujan, terutama di musim hujan saat ini.
Hujan tidak jarang terjadi saat Anda jauh dari rumah, baik saat bepergian maupun berangkat kerja.
Biasanya setelah kehujanan, badan akan lebih mudah sakit.
BACA JUGA:Maruarar Sirait dan SAHABAT Bang Ara Puji Model Kepemimpinan Jokowi - Prabowo
BACA JUGA:10 Rekomendasi Film Islami Inspiratif dan Penuh Makna, Cocok Ditonton Bersama Keluarga
Anda mungkin mengalami demam, flu, pusing atau batuk setelah terkena hujan.
Tak hanya kehujanan saja, langkah ini juga bisa Anda terapkan pada anak yang pulang ke rumah saat hujan atau bermain hujan.
Penyebab tubuh Anda lebih mudah sakit bukan karena hujan atau kelembapan yang Anda temui.
Namun daya tahan tubuh Anda akan menurun dan berujung pada rasa sakit akibat masuk angin berkepanjangan setelah kehujanan.
BACA JUGA:12 Cara Parenting Anak Laki-Laki agar Tumbuh Menjadi Baik, Penurut dan Mandiri
BACA JUGA:7 Ide Gaun Pengantin Hijab yang Anggun dan Mempesona
Hal ini lebih mungkin terjadi bila tubuh sebelumnya tidak sehat.
Cara ini sebaiknya Anda terapkan untuk mencegah penyakit setelah kehujanan begitu sampai di rumah.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: