10 Tempat Wisata Kuliner Murah dan Enak di Bogor, Yuk Cobain!

10 Tempat Wisata Kuliner Murah dan Enak di Bogor, Yuk Cobain!

Rekomendasi tempat kuliner murah dan enak di wilayah Bogor dan sekitarnya-Ist-

 

RADAR BENGKULU - Tempat kuliner murah dan enak di Bogor menjadi salah satu yang ditawarkan selain pemandangan alamnya yang indah.

Pilihannya sendiri sangat beragam, mungkin anda bingung harus memilih yang mana.

Tak hanya warga Bogor, tempat wisata kuliner Bogor ini juga banyak dikunjungi wisatawan dari luar kota yang sengaja menghabiskan akhir pekan di kota hujan.

Makanan berikut tidak berubah seiring berjalannya waktu.

BACA JUGA:10 Tempat Kuliner di Bekasi yang Terkenal dengan Aneka Bumbunya, Mulai Makanan Jepang, Chines, Hingga Bakso

Bahkan, beberapa di antaranya sudah ada selama 30 tahun.

Melansir dari berbagai sumber, yuk simak ulasannya berikut ini!

BACA JUGA:INFO PENTING! Ini 10 Tes Kesehatan yang Harus Dilakukan para Lansia

1. Soto Bogor Pak Salam

Tempat kuliner Bogor yang banyak disukai adalah Soto Bogor Pak Salam. Kedai Soto ini sudah berdiri sejak tahun 80an.

Kesederhanaan tempat ini tidak menyurutkan niat pelanggan untuk datang.

Soto Bogor pak salam memiliki banyak bumbu yang nikmat.

Anda juga dapat memilih topping tergantung pada preferensi Anda.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: