Resep Membuat Ayam Kecap Khas Palembang yang Enak, Cocok Disajikan Saat Lebaran

 Resep  Membuat Ayam Kecap Khas Palembang yang Enak, Cocok Disajikan Saat Lebaran

cara membuat ayam kecap khas Palembang-radarpalembang.disway.id-radarbengkulu

 

- 1 ekor ayam (700gr)

- 1 bungkus bumbu kuning

 

Sambal Kecap Rawit:

- 4 sdm minyak kelapa

- 5 siung bawang putih, cincang halus

- 1 butir bawang bombay, cincang halus

 

- 20 buah cabe rawit hijau

- 5 sdm kecap manis

- 5 sdm kacang tanah goreng, tumbuk kasar

 

- 1 sdt gula pasir

- 1/2 sdt merica bubuk

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: radarbengkulu