Resep Membuat Ayam Kecap Khas Palembang yang Enak, Cocok Disajikan Saat Lebaran

 Resep  Membuat Ayam Kecap Khas Palembang yang Enak, Cocok Disajikan Saat Lebaran

cara membuat ayam kecap khas Palembang-radarpalembang.disway.id-radarbengkulu

- 1 sdt garam

- 100 ml air

 

Cara Membuat Ayam Kecap Rawit Khas Palembang :

- Potong ayam menjadi 4-8 bagian. Cuci hingga bersih lalu tiriskan.

- Masak ayam dengan bumbu kuning dan air secukupnya hingga empuk. Angkat dan tiriskan.

- Tuang minyak kelapa kedalam wajan. Masukkan ayam kampung ungkep bumbu kuning.

 

- Goreng ayam hingga matang dan berwarna kuning keemasan. Angkat dan tiriskan.

- Tuang 4 sdm minyak kelapa dalam wajan. tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum dan layu.

- Masukkan cabe rawit dan kacang, aduk hingga layu.

 

- Tambahkan kecap manis gula, garam, merica, dan air. Didihkan.

- Masukkan ayam yang sudah digoreng, aduk hingga terbalut rata.

- Angkat, sajikan hangat dengan nasi minyak dan sambal nanas.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: radarbengkulu