5 Tempat Wisata di Surabaya yang Buka saat Lebaran Idul Fitri 2024

5 Tempat Wisata di Surabaya yang Buka saat Lebaran Idul Fitri 2024

Monumen Kapal Selam menjadi salah satu tempat wisata yang bagus di Surabaya -Tripadvisor poto-

Area bawah tanah ini biasanya digunakan untuk pameran seni. Anda juga bisa bersantai atau sekedar berfoto di area outdoor Alun-Alun yang dilengkapi dengan air mancur.

Lokasi: Jl. Gubernur Suryo No.15, Surabaya

Jam buka: Selasa-Minggu 07.00-22.00 WIB

Harga tiket masuk: gratis

4. Wisata Perahu Kalimas

Menyusuri Sungai Kalimas di Surabaya, Anda bisa menyaksikan kehebatan Kota Pahlawan.

Dalam perjalanan melewati Kalima, Anda akan diajak melihat beberapa ikon kota Surabaya seperti Air Mancur Patung Suroboyo, Museum Pendidikan, Monumen Kapal Selam, dan Gedung Negara Grahad.

Wisata menyusuri sungai Kalimas dibagi menjadi dua bagian yaitu pukul 13:00-15:00 dan 17:00-21:00 WIB setiap hari.

Lokasi: pemberangkatan dari Dermaga Taman Prestasi dan Monumen Kapal Selam

Harga tiket: mulai Rp4.000-15.000

5. Ekowisata Mangrove Wonorejo

Tempat wisata yang dibuka saat lebaran di Surabaya selanjutnya adalah Ekowisata Mangrove Wonorejo.

Ekowisata mangrove ini merupakan cagar alam pencegah erosi di bagian timur kota Surabaya.

 Masyarakat bisa melihat bagaimana hutan bakau di sini dijaga dengan baik sehingga air laut tidak masuk ke daratan.

Anda juga bisa pergi ke dermaga dengan perahu. Terdapat biaya sewa sebesar Rp 25.000 untuk dewasa.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: