Baru Tahu Ini Makanan Fermentasi yang Bermanfaat Untuk Kesehatan dan 4 Makanan Ini Boleh Dicoba

Baru Tahu Ini Makanan Fermentasi yang Bermanfaat Untuk Kesehatan dan 4 Makanan Ini Boleh Dicoba

Baru Tahu Ini Makanan Fermentasi yang Bermanfaat Untuk Kesehatan dan 4 Makanan Ini Boleh Dicoba-Ist-

 

2. Yoghurt probiotik

Makanan fermentasi dari susu lainnya adalah yoghurt.

Pembuatannya dilakukan dengan menggunakan bakteri asam laktat. Yoghurt kaya akan nutrisi penting, termasuk kalsium, kalium, fosfor, riboflavin, dan vitamin B12.

Berbagai nutrisi tersebut dapat meningkatkan kesehatan tubuh, salah satunya mampu membantu dalam menurunkan tekanan darah pada pengidap hipertensi.

Bukan hanya itu, yoghurt juga dapat meningkatkan kepadatan mineral tulang, sehingga menurunkan risiko mengalami osteoporosis pada wanita.

 

3. Tempe

Tempe juga termasuk makanan fermentasi yang berasal dari kacang kedelai.

Seperti disebutkan sebelumnya, tempe kaya akan kandungan protein yang dapat diolah menjadi berbagai macam olahan.

Tempe bukan hanya kaya akan kandungan protein dan probiotik, tetapi juga banyak nutrisi lainnya yang bisa meningkatkan kesehatan.

Salah satunya adalah penurunan kolesterol jahat dan kolesterol total yang ada di dalam tubuh. Manfaat ini bisa dirasakan dengan mengonsumsi tempe setiap hari selama 6 minggu.

Selain itu, tempe juga berguna sebagai antioksidan, zat yang dapat mengurangi penumpukan radikal bebas penyebab penyakit kronis.

Untuk mendapatkan manfaat ini, sebaiknya mengonsumsi tempe secara rutin.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: