Sebelum Berangkat Haji, Ini 7 Barang yang Tidak Diperbolehkan Dibawa Ketika Ibadah Haji

Catat! 7 Barang yang Tidak Diperbolehkan Dibawa Ketika Ibadah Haji-Poto ilustrasi-
RADAR BENGKULU - Menunaikan ibadah haji tentu menjadi impian besar bagi setiap umat Muslim.
Pasalnya, perjalanan ini penuh dengan makna dan keharusan untuk menaati aturan dan larangan yang telah ditetapkan.
Dalam menjalani haji, selain menyiapkan mental dan kondisi fisik yang sehat, kita juga perlu memiliki persiapan matang yang lainnya.
BACA JUGA:Ini Respon Mardiyanti Tentang Potonya Disandingkan Berpasangan dengan M Saleh di Pilwakot Bengkulu
Namun, kita tidak bisa sembarang membawa barang-barang ketika ibadah haji loh!
Sebelum berangkat haji, alangkah baiknya memahami terlebih dahulu barang-barang yang tidak diperbolehkan untuk bawa saat berangkat ke Tanah Suci.
Mengetahui barang terlarang tidak hanya membantu kelancaran proses perjalanan, tetapi juga meminimalisir risiko pelanggaran aturan dan konsekuensi yang tidak diinginkan.
BACA JUGA:Kenali Ihram Dalam Ibadah Haji dan Umrah, Simak Tata Cara dan Larangan Saat Berihram
BACA JUGA:Wajib Dicoba! 7 Tempat Makan Ayam Geprek di Bengkulu yang Mendapat Rating Tertinggi di Google Maps
Lantas, apa saja barang yang tidak diperbolehkan dibawa saat perjalanan haji atau umroh? Simak informasinya berikut ini!
1. Pemanas Air
Dengan membawa pemanas air ini dapat menambah beban pada bawaan jemaah haji atau umroh, maka dari itu pemanas air dilarang untuk dibawa.
Hal ini juga dapat menggangu para jemaah haji dan kenyamanan ketika menjalankan ibadah.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: