Jelang Pilwakot Bengkulu, 7 Pimpinan Partai Bertemu Tanpa PAN, Golkar, Gerindra dan NasDem
Ada Potensi Terbentuknya Koalisi Besar 7 Parpol dalam Pilwakot Bengkulu 2024-Poto ilustrasi-
Setiap partai memiliki mekanisme tersendiri yang harus dilalui, dan keputusan akhir tetap berada di pusat.
"Kami, sebagai kandidat dan pimpinan salah satu partai, akan menghormati setiap keputusan dari tujuh partai ini. Namun, kami telah berupaya untuk menggalang koalisi besar menuju Pilwakot, dengan fokus pada siapa yang akan ditunjuk sebagai bakal Walikota dan Wakilnya, dengan tujuan akhirnya adalah kemenangan," tutur Dang Tono.
Potensi terbentuknya koalisi besar antara Parpol tersebut menjadi sorotan menjelang Pilwakot Bengkulu 2024.
Dengan adanya kerjasama antara Parpol, diharapkan dapat memperkuat posisi masing-masing dan memberikan alternatif yang lebih baik bagi masyarakat dalam menentukan pemimpin di Kota Bengkulu.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: