Kabupaten Kaur Gelar Rapat Koordinasi Gugus Tugas Reformasi Agraria

Kabupaten Kaur Gelar Rapat Koordinasi Gugus Tugas Reformasi Agraria

Rapat koordinasi Akhir Tim Satuan Gugus Tugas Reformasi Agraria Kabupaten Kaur tahun 2024-Hendri-radarbengkulu

   

"Pada kegiatan Gugus Tugas Reforma Agraria (GTRA) ini dapat menjadi perhatian dari seluruh pemangku kepentingan, stakeholder, maupun masyarakat untuk dilakukan kolaborasi (bekerja sama) dalam kesuksesan pelaksanaan kegiatan," sampainya. 

Rapat Koordinasi GTRA ini diharapkan dapat terciptanya kerjasama serta kolaborasi Kementerian/lembaga bersama pemerintah daerah, stakeholders, maupun masyarakat, diharapkan dapat memberikan dampak baik guna menjamin strategi penataan ruang dan pertanahan yang diimplementasikan bagi pembangunan di Kabupaten Kaur. 

BACA JUGA:Ini Dia Data Daftar Pemilih Tambahan Pilkada Kaur 2024

BACA JUGA: Dinas Kesehatan Kabupaten Kaur Gelar Sosialisasi Pola Makan Gizi Seimbang

   

Sementara itu, Kepala Kantor Badan Pertanahan Sungatman,S.ST menjelaskan, Rakor yang dilaksanakan ini mudah-mudahan akan memberikan kesejahteraan bagi masyarakat terkait dengan penataan aset dan penataan akses agar bisa mengembangkan masyarakat yang mandiri melalui usaha yang ada di wilayah Kabupaten Kaur.

Skala prioritas dari GTRA ini yaitu penyelesaian dari ketimpangan aset-aset yang ada di Kabupaten Kaur cepat selesai. Jangan sampai ada timbul konflik antara pengusaha dengan masyarakat.

BACA JUGA:Pemda Kaur Ramah Tamah dengan Ketua Pengadilan Tinggi Agama Bengkulu

BACA JUGA:BKKBN Bersama Ombudsman Bengkulu Awasi Pelayanan Stunting di Kaur

 

"Seperti penyelesaian permasalahan masyarakat dengan pihak perkebunan kepala sawit PT.Desaria yang berada di Kecamatan Kinal, belum selesai sampai saat ini, belum ada kejelasan dari pihak manajemennya," ungkapnya.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: radarbengkulu