4 Cara Mengatasi Tanda Silang Merah yang Menghambat Seleksi PPG Bagi Guru Tertentu
Jangan Khawatir! Cukup Lakukan 4 Cara Ini Jika Muncul Tanda Silang Merah yang Menghambat Tidak Bisa Melanjutkan Tahap Seleksi PPG Guru Tertentu-Poto ilustrasi-
Oleh karena itu, guru tidak dapat melanjutkan pendaftarannya ke tahap berikutnya.
BACA JUGA:Siap-Siap, PPG Bengkulu Selatan Segera Dibuka
Berdasarkan informasi dari YouTube Calon Guru, muncul tanda silang pada persyaratan sebagai berikut:
1. Status guru/kepala sekolah pada satuan pendidikan formal.
2. Berusia kurang dari 60 tahun.
3. Belum ada seritifikat pendidik.
4. Tidak mendaftar menjadi guru tertentu tahun PPG 2024
5. Aktif mengajar sebagai guru selama tahun ajaran. 2024/2025.
6. Aktif mengajar selama satu tahun sebagai guru pada tahun ajaran 2023/2034.
7. Aktif mengajar pada tahun ajaran sebelum 2023/2024.
8. Terdaftar sebagai guru tahun ajaran 2023/2034.
Kalaupun muncul tanda silang merah tersebut, Bapak/Ibu jangan panik dan lakukan saja hal berikut:
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: