Mudik Tetap Hemat, Ikuti 5 Tips Agar Tidak Boros dalam Perjalanan

Tips Mudik Hemat agar Tidak Boros dan Menguras Kantong dalam Perjalanan -Poto ilustrasi-
Kamu dan keluarga mungkin memutuskan untuk menjalani kegiatan liburan. Kamu bisa memilih untuk mengunjungi alam terbuka ketimbang ke taman hiburan yang mahal.
Kamu dapat mencari pilihan liburan yang sama menariknya tetapi tidak menghabiskan anggaran. Contohnya, mengunjungi pantai dan memasak bersama di rumah keluarga lebih menyenangkan daripada menyewa hotel.
Temukan Potongan Harga atau Kupon
Tips yang kelima yang dapat kamu terapkan adalah mencari diskon atau kupon. Hari Raya merupakan salah satu hari cuti nasional, di mana berbagai lokasi atau aplikasi mungkin akan memberikan diskon atau voucher khusus untuk hari tersebut.
Kamu dapat memanfaatkan berbagai e-wallet atau penawaran yang tersedia untuk membeli tiket atau makanan dengan harga lebih terjangkau. Kamu perlu aktif mengikuti akun media sosial yang memberikan informasi tentang diskon.
Kamu juga dapat mengecek apakah dompet digitalmu bekerja sama dengan aplikasi lain, contohnya aplikasi untuk pemesanan tiket.
Jika kamu menyelidiki lebih dalam, kamu mungkin dapat mengurangi pengeluaran mudik secara signifikan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: