HULU PALIK, RADARBENGKULUONLINE.COM - Wakil Bupati Bengkulu Utara, Arie Septia Adinata, SE, M.Ap, melakukan aksi jalan sehat bersama masyarakat Desa Sumber Rejo, Kecamatan Hulu Palik, dalam rangka menyambut tahun baru 2023. Kegiatan ini berlangsung Sabtu (31/12/2023). Turut hadir dalam kegiatan tersebut, Camat Hulu Palik, Kepala Desa Sumber Rejo, Forum Komunikasi Masyarakat Desa di Kecamatan Hulu Palik, serta seluruh peserta jalan sehat. Dalam sambutannya, Wakil Bupati Bengkulu Utara menyampaikan apresiasi kepada masyarakat dan seluruh jajaran panitia atas semangat kolaborasi dalam menghadapi pergantian tahun. “Mewakili pemerintah daerah, saya mengapresiasi semangat masyarakat dan para panitia dalam menyambut pergantian tahun 2022/2023 dengan menggelar kegiatan jalan sehat ini," ucapnya. BACA JUGA: Warga Mengeluh, Listrik di Seluma Kedap Kedip Karena Cuaca Ekstrem Lebih lanjut, Wakil Bupati Bengkulu Utara menyampaikan pesan kepada Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) Desa Sumber Rejo untuk mengelola potensi wisata alam yang ada secara maksimal. BACA JUGA:Tutup Tahun 2022, Ratusan Warga Kelurahan Muara Dua Zikir dan Doa Bersama “Desa Sumber Rejo ini berada di wilayah perbukitan yang banyak mengandung potensi wisata alam. Harapan kita tentunya Pokdarwis dapat memaksimalkan potensi tersebut untuk memperkenalkan dan membangun Desa Sumber Rejo ini," jelasnya.
Warga Sumber Rejo Jalan Sehat Bersama Wabup Arie SA Sambut Tahun Baru 2023
Minggu 01-01-2023,14:42 WIB
Reporter : Berlian
Editor : Yar Azza
Kategori :
Terkait
Jumat 15-11-2024,04:00 WIB
Dinas Kesehatan Kaur Gelar Jalan Sehat dan Senam Bersama, Meriahkan Peringatan HKN ke-60
Minggu 25-02-2024,08:46 WIB
Ribuan Peserta ikut Jalan Sehat dalam Peringatan HUT ke-78 Korem 041 Gamas
Jumat 23-02-2024,15:04 WIB
HUT ke-78, Korem 041/Gamas Gelar Kegiatan Jalan Sehat Bersama Masyarakat Provinsi Bengkulu
Kamis 23-11-2023,19:12 WIB
Milad Muhammadiyah ke 111, Muhammadiyah Bengkulu Gelar Jalan Sehat dan Tabligh Akbar
Minggu 01-01-2023,14:42 WIB
Warga Sumber Rejo Jalan Sehat Bersama Wabup Arie SA Sambut Tahun Baru 2023
Terpopuler
Sabtu 23-11-2024,22:33 WIB
Kapolres Bengkulu: Benar Ada Kegiatan Pemeriksaan Pejabat oleh KPK
Minggu 24-11-2024,05:00 WIB
Curah Hujan Tinggi, BPBD Bengkulu Tengah Imbau Warga Waspada Bencana Alam
Minggu 24-11-2024,14:22 WIB
8 Tips Memilih Mobil Bekas yang Berkualitas: Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Membeli Mobil Bekas
Minggu 24-11-2024,13:26 WIB
Jadi Jutawan Modal 8 Induk Ayam, Pakan, Jamu dan Mesin Bikin Sendiri [Part 2]
Minggu 24-11-2024,04:00 WIB
Komisi II DPRD Bengkulu Selatan Dukung Penuh Program RADKSB
Terkini
Minggu 24-11-2024,14:28 WIB
8 Cara Merawat Mobil Listrik agar Baterai Awet: Tips agar Mobil Listrik Tetap Optimal dan Baterai Tidak Cepat
Minggu 24-11-2024,14:22 WIB
8 Tips Memilih Mobil Bekas yang Berkualitas: Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Membeli Mobil Bekas
Minggu 24-11-2024,14:10 WIB
BMW i3 Bekas vs Nissan Leaf Baru: Mana yang Lebih Menguntungkan untuk Pengguna Awal Mobil Listrik?
Minggu 24-11-2024,13:47 WIB
Sejak 2010, BTPN Syariah Berdayakan Masyarakat Inklusif dan Perempuan
Minggu 24-11-2024,13:41 WIB