Anindita dari MIN 5 Bengkulu Tengah Raih Juara Nasional Hitung dan Membaca Cepat

Jumat 09-08-2024,06:05 WIB
Reporter : Agus
Editor : Azmaliar Zaros

Ditambahkan, perlombaan yang diselenggarakan oleh Yayasan Alphanumeric Learning ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan akademik siswa dalam bidang hitung cepat dan membaca cepat, serta mendorong semangat kompetisi sehat di kalangan pelajar. 

"Keberhasilan Anindita di ajang ini menjadi bukti bahwa siswa-siswi dari Bengkulu Tengah memiliki potensi besar untuk bersaing di tingkat nasional," tegasnya.

BACA JUGA:Ketua TP PKK Bengkulu Tengah Berharap Koperasi PKK Dibentuk di Tiap Desa

BACA JUGA:Pastikan Aman dan Kondusif, Bengkulu Tengah Gelar Sispam Jelang Pilkada 2024

 

Ia berharap, prestasi Anindita Kheysa Azzahra di tingkat nasional ini  dapat menjadi motivasi bagi seluruh siswa di MIN 5 Bengkulu Tengah untuk terus belajar dan mencari pengalaman sebanyak- banyaknya dalam mengikuti ajang-ajang perlombaan dan terus berprestasi serta mengembangkan kemampuan mereka di berbagai bidang.

Sementara itu, Anindita sendiri mengaku senang dan bangga atas pencapaiannya. 

BACA JUGA: Bengkulu Tengah Raih Juara 1 Lomba Cipta Menu B2SA 2024 Tingkat Provinsi Bengkulu

BACA JUGA:Bengkulu Tengah Bagikan 1.350 Bendera Merah Putih

 

"Saya sangat senang bisa meraih juara harapan 3 di perlombaan ini," ujar Anindita.

 

Kategori :