Angka Stunting Naik , Gen Z & Milenial Harapan Indonesia Emas 2045

Senin 12-08-2024,12:38 WIB
Reporter : Raditya Farosta
Editor : Azmaliar Zaros

BACA JUGA:Ini Dia Inovasi yang Dilakukan BKKBN Provinsi Bengkulu Demi Meningkatkan Kualitas SDM

BACA JUGA:Cegah Stunting, Kepala BKKBN Bengkulu Bertemu Tiga Tokoh Pengambil Kebijakan di Kabupaten Kaur, Ini Hasilnya

 

Urutan kedua generasi milenial penduduk yang lahir tahun 1981 sampai 1996 dengan perkiraan usia 24 sampai 39 tahun sebesar 26,66%. Kedua generasi dengan jumlah terbesar ini merupakan aset pembangunan yang harus kita perhatikan agar puncak bonus demografi tahun 2020 sampai 2045 dapat menjadikan Bengkulu maju dan menuju Bengkulu Emas tahun 2045.

Khairil meminta kepada semua pihak untuk memanfaatkan kondisi terbaik ini. Kedua generasi dengan jumlah terbesar ini merupakan aset pembangunan yang harus diperhatikan agar puncak bonus demografi tahun 2020 sampai 2045 dapat menjadikan Bengkulu maju dan menuju Bengkulu Emas tahun 2045. 

BACA JUGA:Harus Campur Tangan Banyak Pihak, BKKBN Ajak APDESI Berkolaborasi Turunkan Stunting

BACA JUGA:Kepala BKKBN Bengkulu: UPPKA Memiliki Kontribusi dalam Penurunan Stunting

 

Disisi lain, Kepala BKKBN Provinsi Bengkulu, Zamhari mengatakan, Harganas secara rutin digelar untuk mengingatkan pemangku kepentingan, stake holder tentang pentingnya pembangunan keluarga. 

 

Kategori :