Gubernur Bengkulu Memastikan Gaji THL Pemprov Segera Dibayarkan

Minggu 09-03-2025,20:46 WIB
Reporter : windi
Editor : herdi

 

Dengan kepastian pembayaran gaji ini, diharapkan para THL di Bengkulu dapat menjalani Ramadhan dan merayakan Idul Fitri dengan tenang dan bahagia. Pemerintah Provinsi Bengkulu pun berkomitmen untuk terus memperhatikan kesejahteraan para tenaga honorer yang telah berkontribusi besar dalam pembangunan daerah. 

Kategori :