Bangun Sumur Bor, Pemdes Padang Kala Lakukan Titik Nol

Bangun Sumur Bor, Pemdes   Padang Kala Lakukan Titik Nol

Desa Padang Kala lakukan titik nol-Berlian-

 

AIR PADANG, RADARBENGKULU.DISWAY.ID - Pemerintahan Desa (Pemdes) Padang Kala, Kecamatan Air Padang, Bengkulu Utara yang saat ini dipimpin Pjs Kades Sulaksono bersama jajaran Pemdes, BPD, Camat, Babinsa, Bhabinkamtibmas, pendamping desa dan tokoh masyarakat melakukan titik nol mengawali pembangunan fisik, Senin (25/07/2022).

BACA JUGA:Pemkab BU Diminta Segera Selesaikan Sengketa Pilkades

Titik nol tersebut diketahui untuk pembangunan 3 titik sarana air bersih (sumur bor) yang bersumber dari Dana Desa (DD).

BACA JUGA:Ini Dia Data dan Fakta Unik Nama-Nama Kelurahan di Kota Bengkulu (12)

Pjs Kades  Padang Kala, Sulaksono menyampaikan, penentuan titik bol dilakukan mengawali kegiatan fisik yang bersumber dari Dana Desa (DD).

BACA JUGA:Tersandung Narkoba, Akhirnya Warga Seluma Nikah di Rutan

Sulaksono juga berharap pembangunan sumur bor dapat berguna dan bermanfaat untuk kepentingan masyarakat.

 

“Titik nol kita lakukan mengawali kegiatan fisik sumur bor 3 titik. Semoga bangunan ini berguna dan bermanfaat untuk masyarakat," harapnya.(bri)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: