Respon Positif, Plt Bupati Kaur Audiensi di Kemenkes dan Kemenpora, Ajukan Usulan DAK 2024, Tinggal Tunggu

Respon Positif, Plt Bupati Kaur Audiensi di Kemenkes dan Kemenpora, Ajukan Usulan DAK 2024, Tinggal Tunggu

Plt Bupati Kaur Herlian Muhrim ST, didampingi Plt kepala Dinas Kesehatan, Yanuar Aris Pribadi SE, M.Si, Direktur RSUD Kaur, dr. Leppy Agung Wahyudi melakukan audiensi bersama Direktur Fasilitas Pelayanan Kesehatan Kementerian Kesehatan RI dr. Aswan Usman,-Hendri/Ist-radarbengkulu.disway.id

  BACA JUGA:10 Kata Kerja Dalam Bahasa Serawai Manna, Tahu Arti Nyanting dan Uncam-uncam? Simak Ulasannya        

 

Disinggung hasil dari audiensi dan kunjungan di kedua kementerian tersebut, ke kedua kementerian mendapat respon positif dan akan diupayakan untuk dapat diakomodir.

BACA JUGA:Tolong! Tidak Tahan Berdiri Lagi, Tiang Listrik Milik PLN Sudah Miring, Hati-Hati Lewat di Pino Raya

 

''Keduanya merespon positif apa yang menjadi usulan dari Kabupaten Kaur. Kita tinggal tunggu finalnya. Dan dua kementerian juga akan mensinkronkan program-program yang ada dengan Program Pemerintahan Kabupaten Kaur. Ini akan terus kita perjuangkan agar dapat bermanfaat bagi masyarakat,'' ujar Aris. (*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: https://radarbengkulu.disway.id