Resep Fuyunghai Enak Anti Ribet, Menu Andalan Anak Kos

Resep Fuyunghai Enak Anti Ribet, Menu Andalan Anak Kos

Cara memasak fuyunghai makanan asal Tiongkok ala anak kos dan anti ribet-Ist-

 

 

RADAR BENGKULU - Berasal dari Tiongkok, fuyunghai merupakan masakkan berbahan utama telur yang bisa dicampur dengan berbagai macam daging, sayuran, atau seafood.

Kemudian digoreng atau didadar hingga kuning keemasan.

Ditambah dengan siraman saus asam manis yang akan membuat kalian pasti ingin menambah porsi kedua.

BACA JUGA:Tanggap Bencana Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki, BRI Distribusikan Bantuan Bagi Korban Terdampak

BACA JUGA:BRI Salurkan Bantuan Sembako untuk Korban Puting Beliung di Sukabumi

Sebagai anak kos, mencari menu makan yang harganya murah meriah dan bersahabat di kantong, adalah sesuatu yang wajib dilakukan

Dan membuat perut kenyang merupakan sebuah kegiatan rutin setiap harinya.

Pengen tetap makan enak diakhir bulan bareng-bareng? Yuk bikin Fuyunghai aja, sederhana dan anti ribet. 

BACA JUGA:Imbas Hujan Deras, 1.700 Batang Tanaman Cabe di Mukomuko jadi Begini

BACA JUGA:Kampung Bali jadi Percontohan BRI Peduli di Tengah Kota Jakarta

Bahan-bahan untuk memasak fuyunghai  :

3 telur ayam

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: