Bocoran Spesifikasi dan Fitur iPhone 16 Pro, Kapan Rilis di Indonesia? Simak Yuk

Bocoran Spesifikasi dan Fitur iPhone 16 Pro, Kapan Rilis di Indonesia? Simak Yuk

Iphone 16 pro, Berikut Bocoran Spesifikasi dan Fiturnya, berapa ya harganya dipasaran?-Ist-

 

iPhone 16 ini menawarkan pilihan penyimpanan atau RAM yang sama dengan seri iPhone 15, yakni 64GB, 128GB, 256GB, dan 512GB untuk iPhone 16 dan iPhone 16 Plus, serta 128GB, 256GB, 512GB, dan 1TB untuk iPhone 16 Pro dan untuk iPhone 16.

 

Beberapa pengamat memperkirakan bahwa Apple berencana meningkatkan penyimpanan dasar menjadi 128GB untuk iPhone 16 dan iPhone 16 Plus dan menjadi 256GB untuk iPhone 16 Pro dan iPhone 16 Pro Max untuk memenuhi permintaan penyimpanan tambahan yang terus meningkat.

 

Seri iPhone 16 kemungkinan akan hadir dengan beberapa peningkatan kamera, seperti kemampuan zoom yang lebih baik, performa cahaya rendah yang lebih baik, dan perekaman video.

 

IPhone 16 dilengkapi dengan sistem kamera lensa ganda dengan lensa sudut lebar dan lensa sudut ultra lebar.

 

Lensa sudut ultra lebar memiliki fungsi fokus otomatis dan makro.iPhone 16 memiliki kamera depan 12 megapiksel dan fungsi Face ID 2.0 baru, yang memungkinkan pengenalan wajah lebih cepat dan akurat.

 

Apple akan memperkenalkan fitur terbaru pada seri iPhone 16, yakni perekaman video spasial.

 

Fitur ini memungkinkan pengguna merekam video 3D imersif yang dapat dilihat di headset Vision Pro, perangkat augmented reality Apple.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: