Fungsi Sebenarnya Perpustakaan Provinsi Bengkulu yang Harus Kita Ketahui Bersama
![Fungsi Sebenarnya Perpustakaan Provinsi Bengkulu yang Harus Kita Ketahui Bersama](https://radarbengkulu.disway.id/upload/3e761e19294ae6aec0b80e1054005b79.jpeg)
Fungsi Sebenarnya Perpustakaan Provinsi Bengkulu yang Harus Kita Ketahui Bersama-naura qristina-
RADAR BENGKULU - Perpustakaan Daerah Provinsi Bengkulu yang dibawah naungan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) Provinsi Bengkulu bisa digunakan untuk menunjang proses belajar mengajar sehingga hasilnya lebih maksimal. Hal ini dikarenakan di dalam perpustakaan terdapat berbagai koleksi buku.
Diketahui, Sekolah terbaik pasti memiliki fasilitas penunjang pendidikan yang lengkap, salah satunya memiliki perpustakaan.
Tetapi tidak semua Perpustakaan sekolah memiliki koleksi buku yang lengkap, dan inilah fungsi adanya Perpustakaan Daerah Provinsi Bengkulu.
"Perpustakaan Daerah Provinsi Bengkulu yang menyediakan 60.000 lebih judul buku yang bisa di baca secara gratis, dapat dipinjam dengan mudah. Tidak hanya buku konvensional, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) Provinsi Bengkulu juga menyediakan buku secara digitalnya di aplikasi APO BUEK yang memiliki 6.400 judul buku secara digital dan dapat diakses dengan mudah." Ujar Kepala DPK H. Meri Sasdi, M. Pd melalui Kepala Bidang Deposit, Pengembangan Koleksi, Layanan dan Pelestarian Bahan Pustaka Hj. Wardaniar, S. Sos, M. Pd.
5 Fungsi Perpustakaan yang Harus Masyarakat Tahu
BACA JUGA:7 Tempat Wisata di Balige Sumatera Utara Sugukan Pemandangan yang Super Indah
Perpustakaan sering disebut sebagai denyut jantung masyarakat karena di dalamnya terdapat sumber daya informasi dan bisa dijadikan sebagai media pembelajaran.
Manfaat perpustakaan yang sangat banyak menuntunnya untuk selalu berkembang dan bisa memenuhi kebutuhan informasi. .
Inilah beberapa fungsi perpustakaan Daerah Provinsi Bengkulu :
1. Sumber Kegiatan Belajar Mengajar
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: