Tidak Usah Terlalu Kaku, Ini Syarat Memakai Mobil Dinas untuk Idul Fitri di Bengkulu Selatan

Tidak Usah Terlalu Kaku, Ini Syarat Memakai Mobil Dinas untuk  Idul Fitri di Bengkulu Selatan

Sekda Bengkulu Selatan, Sukarni Dunip,M.Si-Fahmi-radarbengkulu

BACA JUGA:Mudik Lebaran, Kendaraan Boleh Dititip di Kantor Polres Bengkulu Selatan, Gratis Tanpa Syarat

 

Intinya dalam penggunaan Randis ini, bijaklah dalam penggunaannya. Sesuai dengan peruntukan. Kalau hanya digunakan didalam Kota Manna saja, gunakan saja biaya pribadi. Jangan gunakan fasilitas negara. Hal ini juga untuk meminimalisir terjadinya temuan atas penggunaan Randis tersebut.

"Gunakan Randis ini sesuai peruntukannya saja. Apalagi untuk OPD yang memang melakukan pelayanan. Karena kita juga tidak melarang menggunakan Randis. Tetapi gunakan sebagaimana mestinya," pungkas Sukarni.()

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: radarbengkulu