Ini Cara Dinarpusda Mukomuko Mendukung Program Penguatan Literasi Masyarakat Desa

Ini Cara Dinarpusda Mukomuko Mendukung Program Penguatan Literasi Masyarakat Desa

Cara Dinarpusda Mukomuko Mendukung Program Penguatan Literasi-Seno-

Winarto menambahkan, sekarang ini, dari 151 desa/kelurahan di Kabupaten Mukomuko, baru terdapat 66 desa yang memiliki perpustakaan dan baru 64 Perpusdes yang masuk katagori aktif. 

 

Ia juga mengimbau kepada desa-desa yang belum memiliki perpustakaan untuk segera dibentuk.

Peningkatan kualitas SDM melalui pendekatan literasi adalah tanggung jawab bersama. 

 

"Syarat pembentukan Perpusdes tidak terlalu ribet. Sediakan tempat, bentuk kepengurusan, kalau bisa sediakan jaringan internet. Untuk bahan bacaan, nanti bisa minta dukungan banyak pihak, seperti dari Perpusnas RI ini," pungkas Winarto. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: