Keistimewaan Umat Nabi Muhammad SAW

 Keistimewaan Umat Nabi Muhammad SAW

M. Sururi, M.H.I-Adam-radarbengkulu

radarbengkuluonline.id -- Para pembaca  rahimakumullah , tidak terasa hari ini kita sudah memasuki hari Jumat lagi. Untuk itu, redaksi sudah menyiapkan khutbah Jumat untuk pembaca semua. Judulnya,  Keistimewaan Umat Nabi Muhammad SAW.

 

Materi ini ditulis oleh  Ustadz M. Sururi, M.H.I. Ia adalah Ketua Asosiasi Penghulu Kota Bengkulu. Rencananya, materi ini akan disampaikan saat menjadi khatib shalat Jumat di Masjid Besar Al-Amin, Jalan RE Martadinata Kelurahan Kandang, Kecamatan Kampung Melayu, Kota Bengkulu.

 

Apa saja isi materi khutbahnya, silahkan dibaca langsung tulisannnya dibawah ini. Selamat membaca! Semoga ada manfaatnya bagi kita semua.

 

Assalamualaikum Wr Wb

Jamaah Shalat Jumah yang berbahagia

Marilah kita senantiasa bersyukur menjadi umat Nab Muhammad SAW.  Karena keistimewaan disisi Allah SWT, banyak nabi dan rasul mengidolakan umat seperti umat Rasulullah SAW. Bahkan sampai ada salah satu nabi yang merasa iri dengan keistimewaan yang diberikan oleh umat Rasulullah SAW. Nabi itu adalah Nabi Adam AS.

Seperti yang pernah dijelaskan oleh Imam Nawawi Al-Bantani dalam kitabnya Nashohihul Ibad. Ada 4 hal yang membuat Nabi Adam AS iri dengan umat Nabi Muhammad SAW.

 

Dikisahkan bahwa Nabi Adam AS berkata yang artinya:

“Sesungguhnya Allah SWT memberikan empat kemuliaan kepada umat Nabi Muhammad SAW, yang mana dia tidak memberikannya kepadaku.”

Berikut 4 hal yang membuat Nabi Adam Iri kepada Umat Nabi Muhammad SAW, diantaranya :

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: radarbengkulu