Resep Mudah Kue Bawang Renyah untuk Dihidangkan Saat Lebaran

Selasa 19-03-2024,16:58 WIB
Reporter : Eka
Editor : lay

 

RADAR BENGKULU - Menyambut lebaran dengan hidangan kue bawang yang lezat dan menggugah selera merupakan sebuah kebiasaan yang tidak boleh dilewatkan.

Salah satu pilihan yang tepat adalah kue bawang yang renyah dan lezat.

Berikut resep membuat kue bawang renyah di rumah, seperti dilansir dari sumber TIMENEWS.co.id channel YouTube Hit Kitchen.

Bahan-bahan:

BACA JUGA:Resep Bebek Peking Panggang ala masakan Chinese Food, Rasanya bikin Nendang Dilidah!

BACA JUGA:Resep Kue Kering Coklat Chip Good Time Lebaran 2024, Ini Cara Mudah Membuatnya

1 kilogram tepung terigu

300 ml air

Daun bawang dan seledri, iris tipis

1 bungkus Hai Fania (bumbu lezat)

Uji bubuk sesuai selera

2 butir telur

Garam

BACA JUGA:Pemerintah Kota Bengkulu Mendukung Peraturan Pemerintah Tentang Hak Cuti Ayah

Kategori :