Menyingkap Tambo Suku Rejang di Provinsi Bengkulu (23) - Marga Bermani Lebong Disatukan dengan Djurukalang

Menyingkap Tambo Suku Rejang di Provinsi Bengkulu (23) - Marga Bermani Lebong Disatukan dengan Djurukalang

 

 

 

 

Tuan Putri Dayang Djenggai kawin dengan Tuan Biku Bembo Radjo Marga Djeroekalang. Sedangkan Tuan Tahta Toenggal memperistrikan Tuan Putri Kembang dari Dusun Semalako Marga Suku VIII sekarang.

Setelah beberapa lamanya Tuan Tachta Toenggal kawin dengan Tuan Putri Lembang tidak juga mendapat anak, oleh sebab itu baginda sangat berduka.

 

 

 

 

 

Lalu baginda pergi mendoendang atau bertapa meminta kepada Tuhan supaya dikarunai putra. Di dalam bertapa itu baginda melihat datang kepada baginda 9 ekor anak gajah dengan bermacam-macam kelakuannnya.

Kemudian dengan takdir Allah, Baginda memperoleh anak 9 orang laki-laki . Lalu putra -putra itu nama depannya ada nama gajah dan kelakuannya yang dia lihat waktu pertapaan dahulu.

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: https://radarbengkulu.disway.id /menyingkap tambo suku rejang di provinsi bengkulu (23)