Bupati Mukomuko Serahkan Gerobak Bantuan Pemprov Bengkulu

Bupati Mukomuko Serahkan Gerobak Bantuan Pemprov Bengkulu

pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di Kabupaten Mukomuko turut mendapat bantuan gerobak dari Pemerintah Provinsi Bengkulu-Seno-radarbengkulu.disway.id

BACA JUGA:Siswa SMAN 1 Kota Bengkulu Siap Menjaga dan Menyelamatkan Lingkungan

 

"Pemerintah Kabupaten Mukomuko juga akan memperkuat anggaran terkait pembinaan UMKM di daerah ini agar UMKM bisa terus berkembang," demikian Bupati. 

Plt. Kepala Dinas Perindustrian Perdagangan Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Kabupaten Mukomuko, Nurdiana, SE., MAP mengatakan bahwa bantuan gerobak dorong UMKM ini dari Pemerintah Provinsi Bengkulu dalam hal ini Disperindag Bengkulu. Untuk penerimaan bantuan ini sebanyak 3 UMKM atau pedagang.

BACA JUGA:Bawa Bendera dan Nasi, Barisan Pelajar Seluma yang Menyambut Presiden Jokowi Dibubarkan

 

"Bantuan gerobak ini sebanyak 3 buah untuk 3 pedagang gorengan di 3 kecamatan, yakni Kecamatan Penarik,Kota Mukomuko dan XIV Koto. Semoga bantuan gerobak ini dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya," singkatnya. 

BACA JUGA:Tidak Tekejar Lagi, Presiden Jokowi Gagal Salat Jumat di Mesjid Raya Baitul Izzah Bengkulu

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: https://radarbengkulu.disway.id