Resep Cheesecake Sederhana Yang Dijamin Lembut dan Lumer di Mulut

Resep Cheesecake Sederhana Yang Dijamin Lembut dan Lumer di Mulut

Kue keju atau biasa disebut cheesecake merupakan kue yang dikenal dengan tekstur lembut dan enak, begini resepnya -Poto Shopee -

BACA JUGA:Pemprov dan Polda Bengkulu Bahas Keamanan Pemudik dan Ketersediaan Bahan Pokok Selama Idul Fitri Tahun 2024

1 sendok teh ekstrak vanila

200 ml sour cream atau yogurt plain

Cara membuat Cheesecake :

1. Persiapkan Kulit:

- Hancurkan biskuit menjadi remahan halus. Campurkan dengan mentega yang telah dilelehkan.

- Tekan campuran ini di dasar loyang cheesecake yang telah dialasi kertas baking. Padatkan dan ratakan. Simpan dalam lemari es selama persiapan isiannya.

 

2. Persiapkan Filling:

- Panaskan oven pada suhu 160°C.

- Dalam mangkuk besar, kocok cream cheese hingga lembut.

- Tambahkan gula, telur, ekstrak vanila, dan sour cream. Kocok hingga rata dan konsisten.

 

3. Panggang:

Tuangkan adonan filling ke atas kulit biskuit yang sudah disiapkan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: