RADARBENGKULU, DISWAY.ID - Bupati Bengkulu Selatan Gusnan Mulyadi mengapresiasi langkah yang diambil oleh Ketua Komisi I DPRD Provinsi Bengkulu Dempo Xler bersama Kabahill Centre Bengkulu yang menggelar seminar motivasi tumbuh kembang 1.000 enterpreaneur muda.
"Apa yang dilakukan ini sangat sangat bermanfaatkan untuk masyarakat Bengkulu Selatan. Khususnya anak-anak muda di Kabupaten Bengkulu Selatan dan sekitarnya," Kata Bupati Gusnan Mulyadi yang biasa disapa Gundul ini. BACA JUGA:Senator Bengkulu Dorong Pengusaha Muda Berkembang Dikatakan dia, apa yang dilakukan ini tentu bisa menjadi motivasi dan memberikan kasadaran masyarakat Bengkulu Selatan, khususnya anak-anak muda dalam membangun bisnis. Dari awal, hingga sampai menjadi bisnis yang berkembang. Sebelumnya, Ketua Komisi I DPRD Provinsi Bengkulu Dempo Xler SIP MAP bersama Kabahill Centre Bengkulu menggelar seminar motivasi tumbuh kembang 1.000 entrepreneur muda. BACA JUGA:Ratusan Pemuda ikuti Pendidikan Karakter Dasar Kabahill Center Bengkulu Ada tiga wilayah calon pengusaha muda dikumpulkan. Mulai dari Kabupaten Seluma dan Bengkulu Selatan pada 29 Juli. Kemudian calon pengusaha muda Kabupaten Kaur (Seluma, Manna, Kaur, atau Semaku) dikumpulkan pada Minggu (30/7). Peserta yang hadir mulai pelajar SMK, perangkat desa, pengurus BUMDes, wiraswasta, wirausahawan, guru sekolah, pedagang, ibu rumah tangga, petani dan masyarakat umum lainnya. BACA JUGA:Ini Dia Kucing dengan Harga Fantastis, Nomor 1 Bikin Kita Geleng-Geleng Kepala Anak-anak muda itu, menurut Gusnan harus mampu membangun bisnis baru. Agar mampu berkembang dan tentunya memiliki tujuaan yang jelas. "Jika fokus dengan tujuan, maka apa yang dicita-citakan akan tercapai," tutup dia.Gusnan Mulyadi Apresiasi Dempo Xler Kumpulkan Pemuda Semaku
Senin 31-07-2023,08:04 WIB
Reporter : Windi Junius
Editor : Chris
Tags : #wirausahawan
#wiraswasta
#smk
#petani
#perangkat desa
#pengusaha muda
#pengurus bumdes
#pemimpin masadepan
#pedagang
#komisi 1
#ibu rumah tangga
#gusnan mulyadi
#guru sekolah
#enterpreanur
#ekonomi
#dempo xler
#bisnis
Kategori :
Terkait
Jumat 22-11-2024,11:31 WIB
Dempo, Jaringan Santri Indonesia dan Thoriqoh Naqsyabandiyah Pilih Rohidin Ketimbang Helmi
Minggu 01-09-2024,01:00 WIB
Gusnan Mulyadi Bilang Ini Kepada Pasangan Calon Peserta Pilkada Bengkulu Selatan
Jumat 30-08-2024,13:49 WIB
Diserahkan Bupati Gusnan Mulyadi, 35 PPPK Damkar Bengkulu Selatan Terima Perpanjangan SK
Kamis 08-08-2024,23:53 WIB
Menakar Peluang Rosjonsyah dan Dempo Xler Bisa Maju Pilgub Bengkulu Tahun 2024
Jumat 02-08-2024,16:21 WIB
Ini Kata Gusnan Mulyadi Soal Istri Bupati Berpeluang jadi Ketua DPRD Bengkulu Selatan
Terpopuler
Minggu 24-11-2024,13:26 WIB
Jadi Jutawan Modal 8 Induk Ayam, Pakan, Jamu dan Mesin Bikin Sendiri [Part 2]
Sabtu 23-11-2024,22:33 WIB
Kapolres Bengkulu: Benar Ada Kegiatan Pemeriksaan Pejabat oleh KPK
Minggu 24-11-2024,05:00 WIB
Curah Hujan Tinggi, BPBD Bengkulu Tengah Imbau Warga Waspada Bencana Alam
Minggu 24-11-2024,14:22 WIB
8 Tips Memilih Mobil Bekas yang Berkualitas: Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Membeli Mobil Bekas
Minggu 24-11-2024,13:41 WIB
KPU Bengkulu Sukses Distribusikan Logistik Pilkada Serentak 2024 ke Pulau Enggano
Terkini
Minggu 24-11-2024,18:35 WIB
Berlian Utama Harta SH, MH Siap Perjuangkan Aspirasi Masyarakat Ketahun Bengkulu Utara
Minggu 24-11-2024,14:28 WIB
8 Cara Merawat Mobil Listrik agar Baterai Awet: Tips agar Mobil Listrik Tetap Optimal dan Baterai Tidak Cepat
Minggu 24-11-2024,14:22 WIB
8 Tips Memilih Mobil Bekas yang Berkualitas: Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Membeli Mobil Bekas
Minggu 24-11-2024,14:10 WIB
BMW i3 Bekas vs Nissan Leaf Baru: Mana yang Lebih Menguntungkan untuk Pengguna Awal Mobil Listrik?
Minggu 24-11-2024,13:47 WIB