Agar Cepat Hamil, Coba Ikuti 6 Cara Menjaga Kesuburan Wanita

Agar Cepat Hamil, Coba Ikuti 6 Cara Menjaga Kesuburan Wanita

cara agar cepat hamil-ist-

BACA JUGA:Manfaat Tanaman Lengkuas Untuk Kesuburan Pria dan Meningkatkan Gairah Serta Sembuhkan Sakit Perut

2. Jaga berat badan ideal

Ini juga penting dilakukan, siapkan timbangan badan digital di rumah anda agar anda bisa mengontrol berat badan. Jangan terlalu gemuk dan jangan pula terlalu kurus. Beberapa studi mengatakan berat badan ideal pada perempuan juga mempengaruhi kesuburan dan kehamilan.

 

3. Rutin olahraga ringan

Berhubungan dengan nomor dua, menjaga berat badan ideal juga bisa diatasi dengan rutin melakukan olahraga ringan. Dengan rutin olahraga minimal 20 menit sehari, kamu bisa mencegah obesitas yang bisa mencegah kehamilan.

BACA JUGA:Manfaat Kepiting Bakau untuk Ibu Hamil

4 . Jangan merokok dan minum alkohol

Ini juga sangat penting dan redaksi yakin sebagian besar perempuan Indonesia tidak merokok dan tidak mengkonsumsi alkohol. Tanpa dijelaskan secara rinci tentu kamu sudah tahu dampak negatifnya pada kehamilankan.

 

5. Konsumsi makanan dan vitamin 

Ada banyak makanan dan Sayuran yang disarankan untuk meningkatkan kesuburan agar cepat hamil. Begitupun vitamin yang baik untuk meningkatkan kesuburan juga banyak dijual di apotek. Kamu bisa memilah dan memilih mana yang cocok untuk kamu. Karena ada sebagian tubuh kita menolak vitamin tertentu dan tidak bisa mengkonsumsi makanan tertentu.

BACA JUGA:10 Manfaat Biji Selasih yang Dahsyat untuk Kesehatan, Turunkan Kolesterol, Batuk dan Melawan Bakteri

6. Konsultasi ke dokter kandungan 

Terakhir, bukan pula sebagai opsi terakhir ya. Konsultasi ke dokter kandungan sangat penting jika kamu sedang menjalani program kehamilan. Tentu dokter akan berjuang mencarikan solusi yang terbaik untuk kamu agar bisa mendapatkan keturunan. Rutinlah konsultasi sehingga kamu bisa tahu apa yang harus kamu lakukan agar bisa mendapatkan keturunan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: radar bengkulu